New Comments

Archive

Terindeks Google dalam 2 Hari

Tidak dipungkiri, untuk bisa memiliki pagerank dengan cepat maka halaman posting kita harus terindeks ke Google. Memang ada beberapa blog yang bisa mendapatkan pagerank meski GIP-nya (Google Index Page) kosong, tapi itu karena GBL-nya (Google Back Link) udah banyak. Tapi jika anda ingin mendapatkan backlink dengan cepat, maka halaman posting anda harus bisa terindeks di Google, semakin cepat semakin baik. Saya memiliki informasi bahwa kita bisa medapatkan indeks page ini hanya dalam waktu dua hari, bahkan kurang dari dua minggu backlink kita sudah bisa terindeks oleh Google. Ini adalah kisah nyata.

Pengalaman ini bisa anda baca di blog ini. Namun jangan heran jika halaman posting yang dimiliki blog ini masih sedikit karena nyawa blog ini baru sebulan. Domain blog ini dibeli pada tanggal 19 Desember 2008 dan aktif pada tanggal 21 Desember. Karena masih bingung diisi apa, baru tanggal 25 Des beberapa posting pertama diluncurkan, dan begitu juga pada hari-hari berikutnya. Setelah melakukan submit ke salah satu fasilitas penting Google, 2 hari kemudian dicek telah ada 12 page yang terindeks. Dan setelah hampir 2 minggu kemudian terdapat 7 backlink yang terindeks. Mungkin bagi sebagian blogger, ini masih kurang cepat, tapi bagi teman blogger yang GIP dan GBLnya masih kosong, mungkin ini bermanfaat.

6 komentar:

Anonim mengatakan...

wah ini bisa disimpen utk dipelajari lebih lanjut.makasih yap om

Anonim mengatakan...

Happy Wednesday! Bloghoppin' here... Hey, I have an interesting tutorial for you that I have written myself. It is about adding Adsense on your Single Post in XML template. I hope you'll like it! God Bless you!

Pascal mengatakan...

gimana caranya neh om???

om aku punya masalah dengan paypal, tolong dibaca disini yah...

erikaicha mengatakan...

wah mantap nih postingannya

Anonim mengatakan...

wah cepat banget
ada tips ato triknya ya ?
bagi dong ?

Anonim mengatakan...

search engine indonesia baru launching www.ASKSEMAR.com , dulu kita sering bertanya pada mbah google, mari kita bantu mbah semar mencari ilmu dengan memasukan website-website kita di http://www.ASKSEMAR.com

gratis kok sama seperti google utk add website... semoga info ini bermanfaat...